banner_02
banner_01
WhatsApp Image 2025-07-25 at 12.51.08 (2)
WhatsApp Image 2025-07-25 at 12.51.08
previous arrow
next arrow

SAMBUTAN KEPALA SEKOLAH

Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh

Selamat Datang di SLB Muhammadiyah Surya Gemilang.
MUNCUL (Mandiri, UNggul dalam IT, Cermat, Ulet, dan berLandaskan islami)

Kemajuan teknologi mempermudah segala aspek kehidupan manusia. Termasuk dalam hal berinteraksi dan menggali informasi sedalam-dalamnya akan lebih mudah dengan hadirnya teknologi. Website SLB Muhammadiyah Surya Gemilang adalah ikhtiar kami untuk mengoptimalkan penggunaan teknologi untuk dapat lebih dekat dengan masyarakat luas. Semoga website ini bisa membantu Ayah dan Bunda untuk bisa jauh lebih dekat dengan kami.

Saat ini, kami adalah salah satu Sekolah Luar Biasa swasta yang terdaftar resmi di Kabupaten Semarang. Didukung dengan fasilitas yang lengkap, ruang kelas yang nyaman, dan pilihan kegiatan yang disesuaikan dengan kemampuan anak menjadi komitmen kami untuk mewujudkan anak-anak berkebutuhan khusus yang mandiri dan berkualitas.Mari bergabung bersama keluarga besar SLB Muhammadiyah Surya Gemilang Banyubiru.

Wassalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh.

JENJANG SEKOLAH